(SELAMAT BERKUNJUNG DI BLOG MATERI PEMBELAJARAN IPA SD)

Jumat, 18 Januari 2013

RUNDUK

Jenis tumbuhan yang dapat dikembangkan dengan runduk sangat sedikit. Tumbuhan itu mempunyai batang yang panjang dan lentur. Tumbuhan yang dapat dikembangbiakan dengan cara merunduk antara lain :
  1. Tumbuhan Melati

  2. Tumbuhan Alamanda

  3. Tumbuhan Mawar Pagar



Mengembangbiakan tanaman dengan cara runduk sangat mudah dilakukan. Penanaman dengan cara merunduk hampir selalu berhasil.

Untuk mengetahui bagaimana cara merunduk yang benar, silahkan Klik Download.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar