(SELAMAT BERKUNJUNG DI BLOG MATERI PEMBELAJARAN IPA SD)

Rabu, 16 Januari 2013

TEMPEL (OKULASI)


Tempel atau okulasi adalah cara pembudidayakan tanaman dengan menempelkan tunas dari satu tumbuhan ke batang tumbuhan lain. Tunas dan batang itu dapat tumbuh menjadi tanaman yang mempunyai sifat lebih baik dari tanaman induk.
Jenis tumbuhan yang dapat diokulasi antara lain:
  1.  Pohon Mangga

  2.  Pohon Kakao  

  3.  Pohon Belimbing


Catatan : Cara tempel (okulasi) sesungguhnya tidak termasuk cara perkembangbiakan tumbuhan karena tidak menambah jumlah tumbuhan. Akan tetapi, kita perlu mempelajari cara tempel karena berguna untuk menghasilkan tanaman yang lebih baik mutunya.

Untuk Mengetahui lebih jelas tentang bagaimana Cara menempel atau okulasi yang benar, silahkan Klik Download.

3 komentar: